Warta Paroki 03-04 Mei 2025

 

  1. Seksi Kerasulan Keluarga Paroki Rawamangun melaksanakan program persiapan Perkawinan “Membangun Rumah Tangga” (MRT) selama 2 hari full, Sabtu dan Minggu, 24-25 Mei 2025. KUOTA TERBATAS. Informasi dan pendaftaran lebih lanjut dapat menghubungi Sekretariat Paroki dan PANITIA MRT.
  2. Mengundang umat khususnya kepada anak-anak BIA, BIR, Misdinar, ASAK, OMK, Siswa/i SMP, SMA, SMK untuk hadir merayakan Minggu Panggilan Se Dunia 2025 pada hari Minggu, 11 Mei 2025 pk. 10.30 WIB di Gereja. Untuk pendaftaran dapat menghubungi Fabio (0838-7658-0789), Raymond (0878-7645-5389), Adhimas (0856-1123-274).
  3. Jumlah Persembahan Umat untuk Perbaikan Bangunan Gereja Paroki Rawamangun melalui kolekte kedua (kantong biru) pada Misa Paskah Lansia tanggal 26 April 2025 dan Misa Mingguan tanggal 26-27 April 2025 sebesar 29.767.700,- (Dua Puluh Sembilan Juta Tujuh Ratus Enam Puluh Tujuh Ribu Tujuh Ratus Rupiah). Terima kasih atas partisipasi seluruh umat.

Demikian pengumuman Gereja Minggu ini, terima kasih atas perhatiannya.

(Visited 1 times, 1 visits today)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *